Tebar Qurban Aitam 2020

Alhamdulillah program Tebar Qurban Aitam 2020 telah terlaksana dengan baik. Qurban yang terhimpun adalah sebanyak 2 ekor sapi dan 50 ekor kambing. Pemotongan hewan kurban dilaksanakan pada hari Jumat, 31 Juli s/d Senin, 3 Agustus 2020 (10 Dzulhijjah s/d 13 Dzulhijjah 1441 H) dengan rincian sebagai berikut: Waktu Penyembelihan Hewan Qurban Keterangan Jumat, 31 Juli […]

SEJAHTERAKAN UMAT, DENGAN ZAKAT⁣⁣

Salah satu kewajiban umat muslim saat bulan Ramadhan adalah membayar zakat fitrah. Tapi, tahukah kamu, bahwa zakat itu ada banyak macamnya? Namun, meski demikian, tujuan dari berzakat, bukan sekedar menunaikan kewajiban, tetapi juga untuk membersihkan harta, mensucikan diri, serta berbagi dengan orang-orang yang membutuhkan. ⁣⁣ ⁣⁣ Yayasan Aitam Indonesia, sebagai lembaga pengelola anak-anak yatim dan […]

Penyaluran Kado Lebaran Aitam di Soloraya 2018

Alhamdulillah, Pembagian kado lebaran dan ifthor Aitam 2018 berjalan lancar dan sukses. Total 168 Kado lebaran di salurkan di 5 titik di wilayah Soloraya. Berikut rinciannya. 1. 30 Kado lebaran di Gd. IPHI Klegen, Colomadu, Karanganyar (03/06) 2. 58 Kado lebaran di Pesantren Aitam Indonesia, Ngasem, Colomadu, Karanganyar (09/06). 3. 25 Kado lebaran di Masjid […]

Zakat Mal dan Infaq

Dalam rangka menjamin hak setiap anak untuk mendapatkan fasilitas pendidikan yang layak, Yayasan Aitam mengajak bapak/ibu/sdr untuk turut serta mendukung program ZAKAT MAL & INFAK utk pendidikan ANAK YATIIM. Dengan berinfak/menyalurkan zakat mal ke : Rek bank Mandiri : 138-0010216344 a.n Yay. Aitam Indonesia Mandiri Hotline service 085101811199 Mari salurkan zakat anda dan infaq terbaik […]

Aitam Indonesia: MENSHOLIHKAN DIRI & UMAT

  Marhaban Yaa Ramadhan… Tak terasa sebentar lagi bulan Ramadhan akan segera tiba. Hanya tinggal hitungan hari umat Islam akan memasuki bulan suci mulia. Dapat bertemu kembali dengan Bulan Ramadhan adalah berkah tersendiri untuk kita. Apalagi dapat melaksanakan nikmatnya ibadah di bulan suci secara sempurna. Bulan suci Ramadhan adalah bulan yang sangat istimewa bagi setiap […]

Remaja Masjid Dan Pembinaanya

Kalau kita berbicara tentang remaja, mungkin akan terbayang dalam benak kita tentang anak-anak manusia yang berada dalam masa-masa menyenangkan, ceria, penuh canda, semangat, gejolak keingintahuan, pencarian identitas diri dan emosi. Remaja adalah anak manusia yang sedang tumbuh selepas masa anak-anak menjelang dewasa. Dalam masa ini tubuhnya berkembang sedemikian pesat dan terjadi perubahan-perubahan dalam wujud fisik […]

Program Openi Aitam

Program kafalah (santunan) pendidikan, pembinaan & pemberdayaan anak yatim yayasan aitam indonesia Bentuk kegiatan 1. Santunan biaya pendidikan anak yatim. 2.Srawung. setiap anak akan berkunjung secara berkala kepada orang tua asuhnyanya 3. Sambangan Setiap orang tua asuh mengunjungi anak yatimnya Dimana dia tinggal. 4. Mabit akbar openi Mabit..malam bina iman dan taqwa. 5. Jambore anak […]

8 Waktu Mustajab untuk Berdo’a

  وَقَالَ رَبُّكُمُ ادْعُونِي أَسْتَجِبْ لَكُمْ ۚ إِنَّ الَّذِينَ يَسْتَكْبِرُونَ عَنْ عِبَادَتِي سَيَدْخُلُونَ جَهَنَّمَ دَاخِرِينَ    “ Dan Tuhammu berfirman, “Berdo’alah kepada-Ku,niscaya akan Aku perkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang sombong tidak mau menyembah-Ku, akan masuk neraka Jahanam dalam keadaan hina dina” (QS. Ghafir: 60) Berdo’a adalah memohon atau meminta sesuatu yang bersifat baik kepada Allah SWT. […]

Ketaatan dan Pengorbanan

Sebuah Refeleksi Kisah Nabi Ibrahim As   Idul Adha erat kaitannya dengan dua hal, yakni: ketaatan dan pengorbanan. Ketaatan dalam konteks senantiasa menanti semua perintah Allah SWT, meskipun untuk itu kita mesti mengorbankan sesuatu yang paling kita cintai. Dan juga tentang pengorbanan dalam artian sikap mengorbankan apa saja yang kita miliki dan cintai sebagai bukti […]